Ilmul Makki wal Madani adalah ilmu yang membahas tentang
surat-surat dan ayat-ayat yang mana yang diturunkan di Mekkah dan yang mana
yang diturunkan di Madinah. Oleh karena itu para ulama menetapkan bahwa masa
turunnya ayat/surat adalah merupakan dasar penentuan Makkiyah atau
Madaniyahnya. Maka dibuatlah definisi Makiyah dan Madaniyah sebagaiberikut: